Layanan Mahasiswa

Layanan Administrasi JTIP


Jurusan Teknologi Industri dan Proses

Layanan Administrasi Surat pada Layanan JTIP

 

Alur Layanan KP:

  1. Pendaftaran pembimbing KP pada Daftar KP Teknik Industri - Pendaftaran KP dan SITI (Kuota dapat dicek di SITI - Kuota Dosen Pembimbing)
  2. Pengumuman Pembimbing KP Teknik Industri di web Website IE ITK
  3. Pengajuan penerbitan surat pengantar resmi pada Surat Pengantar JTIP -Layanan Administrasi Surat KP
  4. Pendaftaran Seminar Hasil KP pada Daftar Seminar Hasil KP dan SITI dan penyerahan Poster ke Koordinator KP dan TA
  5. Pelaksanaan Seminar Hasil KP dan pengerjaan Revisi.
  6. Pengumpulan berkas telah melakukan revisi KP yaitu berupa Lembar telah menyerahkan Laporan KP yang telah ditandatangani oleh Dosen Pembimbing dan Koordinator Program Studi di Pengumpulan Akhir KP


Alur Layanan Tugas Akhir:

  1. Pengajuan Dosen Pembimbing Tugas Akhir - Ajukan Dosen Pembimbing TA dan SITI (kuota dapat dicek di Kuota Dosen Pembimbing TA)
  2. Pengumuman Dosen Pembimbing Tugas Akhir di web Website IE ITK
  3. Pendaftaran Seminar Proposal TA pada Daftar Seminar Proposal TA dan SITI
  4. Menjalankan seminar proposal tugas akhir (jadwal dan penguji akan dibagikan)
  5. Melakukan revisi seminar proposal dan mengupload bukti telah revisi seminar proposal di Pengumpulan Akhir Seminar Proposal TA
  6. Pendaftaran Sidang TA pada Daftar Sidang TA dan SITI
  7. Menjalankan sidang tugas akhir (jadwal dan penguji akan dibagikan)
  8. Melakukan revisi dan mengupload bukti telah melakukan revisi Tugas Akhir dengan mengupload lembar pengesahan TA yang telah mendapat cap dari jurusan pada Pengumpulan Akhir TA

 

Alur Layanan KP dan TA melalui SITI:

  1. Buka SITI - Layanan KP dan TA (alasan keamanan maka gunakan jaringan ITK)
  2. Lakukan pendaftaran Akun Menggunakan Email student.itk.ac.id
  3. Pilih “Daftar Pembimbing KP” (untuk Pendaftaran pembimbing KP)
  4. Pilih “Daftar Pembimbing TA” (untuk Pendaftaran pembimbing TA)
  5. Pilih “Daftar Semhas KP” (untuk Pendaftaran semhas KP)
  6. Pilih “Daftar Sempro TA” (untuk pendaftaran Sempro TA)
  7. Pilih “Daftar Sidang TA” (untuk Pendaftaran Sidang TA)
  8. Pilih “Bimbingan KP” (untuk melakukan pembimbingan dengan dosen pembimbing KP)
  9. Pilih “Bimbingan TA” (untuk melakukan pembimbingan dengan dosen pembimbing TA)
  10. Beberapa harus diperhatikan dalam menggunakan SITI:
  1. File upload berbentuk PDF dengan maks 500 kb kecuali draft laporan KP dan TA maks 2 Mb.
  2. Bimbingan KP dan TA hanya melampirkan tautan file.
  3. Inputkan data dengan benar.

 

Tambahan:

  1. Template Proposal Tugas Akhir Klik disini
  2. Template Laporan Tugas Akhir Klik disini
  3. Form Konfirmasi menyelesaikan  KP, Sempro TA, dan Sidang TA:  Klik disini